And it's all OVER...
Sebastien Ogier dengan navigator Julien Ingrassia berhasil menyegel gelar juara dunia ketiga setelah memenangi Rally Australia. Kemenangan ini juga memupuskah harapan Jari-Matti Latvala untuk membendungnya, dan harus puas di posisi kedua. Kris Meeke melengkapi podium, hasil yang penting untuk masa depannya di Citroen.
Gelar juara dunia ketiga berarti Ogier bergabung dengan Sebastien Loeb (9 Gelar), Tommi Makinen dan Juha Kankkunen (4 gelar) sebagai pembalap yang mampu meraih 3 gelar/lebih. "Rasanya hebat bisa memenangkan gelar tahun ini, dan menurutku merupakan musim terbaikku. Kami tidak melakukan kesalahan sepanjang akhir minggu ini dan kemenangan ini sangatlah berarti karena reli ini sangat sulit untuk kami sebagai penyapu jalan (di hari pertama dan kedua)."
"Ini hasil yang hebat dan sempurna untuk mengamankan gelar ini."
Dan Latvala masih menunggu waktu untuk meraih gelar pertamanya, tapi "at least you tried". Posisi keduanya juga cukup buat Volkswagen meraih gelar juara dunia konstruktor untuk ketiga kalinya. "Saya senang bisa konsisten dan tidak melakukan satupun kesalahan (meskipun mobilnya sempat mengalami masalah di alternator sebelum SS terakhir). Mungkin di hari jumat dan sabtu pagi saya sempat kehilangan gairah untuk menang, dan pada akhirnya itu tidak cukup."
"Seb melakukan pekerjaan yang hebat. Dia lebih baik dariku."
Dan akhirnya kita kembali melihat Kris Meeke kembali ke podium sejak kemenangannya di Argentina. Tapi apakah ini cukup untuk membuat bos tim Citroen, Yves Matton menyodorkan kontrak baru kepadanya? Kita lihat saja nanti.
"Saya menikmati akhir minggu ini. Senang rasanya bisa kembali menemukan ritmeku. Semua orang tahu saya melakukan banyak kesalahan di beberapa reli terakhir, jadi hebat rasanya bisa melupakan semua itu." Kata Meeke.
Sementara itu Andreas Mikkelsen gagal mengkudeta podium ketiga dari Meeke untuk menciptakan Volkswagen 1-2-3 setelah dia dijatuhi hukuman penalti waktu 10 detik karena terlambat check-in sebelum SS terakhir. Tapi itu cukup untuk mendongkrak posisinya di klasemen di urutan ketiga.
Hayden Paddon finish kelima, dan itu cukup untuk membuat para pendukungnya yang datang jauh-jauh dari negara tetangga Selandia Baru go wild. Good job untuknya sebelum kembali ke kursi tim Hyundai B di Tour de Corse. Berada 1 posisi dibawahnya ada Ott Tanak, pencapaian yang lumayan untuk pembalap yang baru pertama kali tampil di Australia dengan mobil spek WRC.
Duo Hyundai lainnya, Thierry Neuville dan Dani Sordo finish ketujuh dan kedelapan, dan itu sedikit mengecewakan untuk Sordo karena dia sempat memimpin di hari pertama. Elfyn Evans finish kesembilan, dan terakhir di kelas WRC.
Stephane Lefebvre menyelesaikan reli pertamanya di lintasan gravel dengan kekecewaan dengan finish ke-13 setelah harus restart di hari kedua setelah suspensinya rusak, dan Lorenzo Bertelli finish ke-18 dan dia juga harus restart karena masalah di mesin. Lefebvre akan tampil di Tour de Corse, dan dia akan jauh lebih kuat dengan pengalaman yang dia punya di lintasan aspal.
Sementara itu Nasser Al-Attiyah kembali ke puncak klasemen WRC-2 setelah meraih kemenangan ketiganya di tahun ini. Dia meraih kemenangan setelah battle dengan Yuriy Protasov selama 3 hari, dan berakhir setelah Protasov mendapatkan 'hadiah' dari petugas time control: penalti 10 detik. Abdulaziz Al-Kuwari finish ketiga, yang berarti dia juga masuk ke persaingan merebut gelar juara dengan Al-Attiyah, Protasov, Esapekka Lappi dan Jari Ketomaa.
Btw, kemenangan ini bisa saja sangat berarti untuk Al-Attiyah, karena bisa saja inilah reli terakhirnya dengan mobil kesayangannya: Ford Fiesta RRC.
Dia akan kembali di Rally Catalunya dengan Skoda Fabia R5.
Sampai jumpa di Tour de Corse di Prancis, 1-4 Oktober 2015!
2015 Rally Australia: Overall standings after Stage 17 (Top 20):
1. Sebastien Ogier Volkswagen Motorsport Polo R WRC 2h 59m 16.4s M
2. Jari-Matti Latvala Volkswagen Motorsport Polo R WRC +0m 12.3s M
3. Kris Meeke Citroen Total Abu Dhabi WRT DS 3 WRC +0m 32.6s M
4. Andreas Mikkelsen Volkswagen Motorsport II Polo R WRC +0m 38.5s M
5. Hayden Paddon Hyundai Motorsport i20 WRC +0m 55.1s M
6. Ott Tanak M-Sport WRT Ford Fiesta RS WRC +1m 38.0s M
7. Thierry Neuville Hyundai Motorsport i20 WRC +2m 08.3s M
8. Dani Sordo Hyundai Motorsport N i20 WRC +2m 15.2s M
9. Elfyn Evans M-Sport WRT Ford Fiesta RS WRC +4m 33.7s M
10. Nasser Al-Attiyah Ford Fiesta RRC +11m 46.5s WRC2
11. Yuriy Protasov Ford Fiesta RRC +12m 00.0s WRC2
12. Abdulaziz Al-Kuwari Ford Fiesta RRC +14m 12.3s WRC2
13. Stephane Lefebvre Citroen Total Abu Dhabi WRT DS 3 WRC +16m 10.4s M*
14. Nathan Quinn Mitsubishi Lancer Evo IX +18m 20.0s WRC2
15. Eli Evans Citroen DS3 R3T +26m 25.0s
16. Molly Taylor Renault Clio +30m 43.5s
17. Adrian Coppin Citroen DS3 R3T +32m 58.8s
18. Lorenzo Bertelli FWRT SRL Ford Fiesta RS WRC +37m 45.3s M**
19. Gianluca Linari Subaru Impreza STi N15 +41m 18.2s WRC2
20. Peter Dunn Subaru Impreza STi +50m 47.1s
Other(s)
21. Scott Pedder Ford Fiesta R5 +1h 19m 09.4s WRC2
Rally Australia: Power Stage / SS17 (Top 3):
1. Sebastien Ogier Volkswagen Motorsport Polo R WRC 5m 11.2s M
2. Jari-Matti Latvala Volkswagen Motorsport Polo R WRC 0m 01.1s M
3. Andreas Mikkelsen Volkswagen Motorsport Polo R WRC 0m 01.9s M
NOTE: Top three finishers in Power Stage are awarded bonus points. 1st = 3 points; 2nd = 2 points; 3rd = 1 point
WRC2 standings after Stage 17:
1. Nasser Al-Attiyah Ford Fiesta RRC 3h 11m 02.9s WRC2
2. Yuriy Protasov Ford Fiesta RRC +0m 13.5s WRC2
3. Abdulaziz Al-Kuwari Ford Fiesta RRC +2m 25.8s WRC2
4. Nathan Quinn Mitsubishi Lancer Evo IX +6m 33.5s WRC2
5. Gianluca Linari Subaru Impreza STi N15 +29m 31.7s WRC2
6. Scott Pedder Ford Fiesta R5 +1h 07m 22.9s WRC2
Notable retirements:
SS8. Stephane Lefebvre Citroen Total Abu Dhabi WRT DS 3 WRC Hit a rock M*
SS9. Lorenzo Bertelli FWRT SRL Ford Fiesta RS WRC Engine M**
SS11. Yazeed Al-Rajhi Ford Fiesta RRC Went off WRC2
*Re-started on Saturday under Rally 2.
**Re-started on Sunday under Rally 2.
M denotes Manufacturer entry
all times unofficial
Sebastien Ogier dengan navigator Julien Ingrassia berhasil menyegel gelar juara dunia ketiga setelah memenangi Rally Australia. Kemenangan ini juga memupuskah harapan Jari-Matti Latvala untuk membendungnya, dan harus puas di posisi kedua. Kris Meeke melengkapi podium, hasil yang penting untuk masa depannya di Citroen.
Gelar juara dunia ketiga berarti Ogier bergabung dengan Sebastien Loeb (9 Gelar), Tommi Makinen dan Juha Kankkunen (4 gelar) sebagai pembalap yang mampu meraih 3 gelar/lebih. "Rasanya hebat bisa memenangkan gelar tahun ini, dan menurutku merupakan musim terbaikku. Kami tidak melakukan kesalahan sepanjang akhir minggu ini dan kemenangan ini sangatlah berarti karena reli ini sangat sulit untuk kami sebagai penyapu jalan (di hari pertama dan kedua)."
"Ini hasil yang hebat dan sempurna untuk mengamankan gelar ini."
Dan Latvala masih menunggu waktu untuk meraih gelar pertamanya, tapi "at least you tried". Posisi keduanya juga cukup buat Volkswagen meraih gelar juara dunia konstruktor untuk ketiga kalinya. "Saya senang bisa konsisten dan tidak melakukan satupun kesalahan (meskipun mobilnya sempat mengalami masalah di alternator sebelum SS terakhir). Mungkin di hari jumat dan sabtu pagi saya sempat kehilangan gairah untuk menang, dan pada akhirnya itu tidak cukup."
"Seb melakukan pekerjaan yang hebat. Dia lebih baik dariku."
Dan akhirnya kita kembali melihat Kris Meeke kembali ke podium sejak kemenangannya di Argentina. Tapi apakah ini cukup untuk membuat bos tim Citroen, Yves Matton menyodorkan kontrak baru kepadanya? Kita lihat saja nanti.
"Saya menikmati akhir minggu ini. Senang rasanya bisa kembali menemukan ritmeku. Semua orang tahu saya melakukan banyak kesalahan di beberapa reli terakhir, jadi hebat rasanya bisa melupakan semua itu." Kata Meeke.
Sementara itu Andreas Mikkelsen gagal mengkudeta podium ketiga dari Meeke untuk menciptakan Volkswagen 1-2-3 setelah dia dijatuhi hukuman penalti waktu 10 detik karena terlambat check-in sebelum SS terakhir. Tapi itu cukup untuk mendongkrak posisinya di klasemen di urutan ketiga.
Hayden Paddon finish kelima, dan itu cukup untuk membuat para pendukungnya yang datang jauh-jauh dari negara tetangga Selandia Baru go wild. Good job untuknya sebelum kembali ke kursi tim Hyundai B di Tour de Corse. Berada 1 posisi dibawahnya ada Ott Tanak, pencapaian yang lumayan untuk pembalap yang baru pertama kali tampil di Australia dengan mobil spek WRC.
Duo Hyundai lainnya, Thierry Neuville dan Dani Sordo finish ketujuh dan kedelapan, dan itu sedikit mengecewakan untuk Sordo karena dia sempat memimpin di hari pertama. Elfyn Evans finish kesembilan, dan terakhir di kelas WRC.
Stephane Lefebvre menyelesaikan reli pertamanya di lintasan gravel dengan kekecewaan dengan finish ke-13 setelah harus restart di hari kedua setelah suspensinya rusak, dan Lorenzo Bertelli finish ke-18 dan dia juga harus restart karena masalah di mesin. Lefebvre akan tampil di Tour de Corse, dan dia akan jauh lebih kuat dengan pengalaman yang dia punya di lintasan aspal.
Sementara itu Nasser Al-Attiyah kembali ke puncak klasemen WRC-2 setelah meraih kemenangan ketiganya di tahun ini. Dia meraih kemenangan setelah battle dengan Yuriy Protasov selama 3 hari, dan berakhir setelah Protasov mendapatkan 'hadiah' dari petugas time control: penalti 10 detik. Abdulaziz Al-Kuwari finish ketiga, yang berarti dia juga masuk ke persaingan merebut gelar juara dengan Al-Attiyah, Protasov, Esapekka Lappi dan Jari Ketomaa.
Btw, kemenangan ini bisa saja sangat berarti untuk Al-Attiyah, karena bisa saja inilah reli terakhirnya dengan mobil kesayangannya: Ford Fiesta RRC.
Dia akan kembali di Rally Catalunya dengan Skoda Fabia R5.
Sampai jumpa di Tour de Corse di Prancis, 1-4 Oktober 2015!
2015 Rally Australia: Overall standings after Stage 17 (Top 20):
1. Sebastien Ogier Volkswagen Motorsport Polo R WRC 2h 59m 16.4s M
2. Jari-Matti Latvala Volkswagen Motorsport Polo R WRC +0m 12.3s M
3. Kris Meeke Citroen Total Abu Dhabi WRT DS 3 WRC +0m 32.6s M
4. Andreas Mikkelsen Volkswagen Motorsport II Polo R WRC +0m 38.5s M
5. Hayden Paddon Hyundai Motorsport i20 WRC +0m 55.1s M
6. Ott Tanak M-Sport WRT Ford Fiesta RS WRC +1m 38.0s M
7. Thierry Neuville Hyundai Motorsport i20 WRC +2m 08.3s M
8. Dani Sordo Hyundai Motorsport N i20 WRC +2m 15.2s M
9. Elfyn Evans M-Sport WRT Ford Fiesta RS WRC +4m 33.7s M
10. Nasser Al-Attiyah Ford Fiesta RRC +11m 46.5s WRC2
11. Yuriy Protasov Ford Fiesta RRC +12m 00.0s WRC2
12. Abdulaziz Al-Kuwari Ford Fiesta RRC +14m 12.3s WRC2
13. Stephane Lefebvre Citroen Total Abu Dhabi WRT DS 3 WRC +16m 10.4s M*
14. Nathan Quinn Mitsubishi Lancer Evo IX +18m 20.0s WRC2
15. Eli Evans Citroen DS3 R3T +26m 25.0s
16. Molly Taylor Renault Clio +30m 43.5s
17. Adrian Coppin Citroen DS3 R3T +32m 58.8s
18. Lorenzo Bertelli FWRT SRL Ford Fiesta RS WRC +37m 45.3s M**
19. Gianluca Linari Subaru Impreza STi N15 +41m 18.2s WRC2
20. Peter Dunn Subaru Impreza STi +50m 47.1s
Other(s)
21. Scott Pedder Ford Fiesta R5 +1h 19m 09.4s WRC2
Rally Australia: Power Stage / SS17 (Top 3):
1. Sebastien Ogier Volkswagen Motorsport Polo R WRC 5m 11.2s M
2. Jari-Matti Latvala Volkswagen Motorsport Polo R WRC 0m 01.1s M
3. Andreas Mikkelsen Volkswagen Motorsport Polo R WRC 0m 01.9s M
NOTE: Top three finishers in Power Stage are awarded bonus points. 1st = 3 points; 2nd = 2 points; 3rd = 1 point
WRC2 standings after Stage 17:
1. Nasser Al-Attiyah Ford Fiesta RRC 3h 11m 02.9s WRC2
2. Yuriy Protasov Ford Fiesta RRC +0m 13.5s WRC2
3. Abdulaziz Al-Kuwari Ford Fiesta RRC +2m 25.8s WRC2
4. Nathan Quinn Mitsubishi Lancer Evo IX +6m 33.5s WRC2
5. Gianluca Linari Subaru Impreza STi N15 +29m 31.7s WRC2
6. Scott Pedder Ford Fiesta R5 +1h 07m 22.9s WRC2
Notable retirements:
SS8. Stephane Lefebvre Citroen Total Abu Dhabi WRT DS 3 WRC Hit a rock M*
SS9. Lorenzo Bertelli FWRT SRL Ford Fiesta RS WRC Engine M**
SS11. Yazeed Al-Rajhi Ford Fiesta RRC Went off WRC2
*Re-started on Saturday under Rally 2.
**Re-started on Sunday under Rally 2.
M denotes Manufacturer entry
all times unofficial
No comments:
Post a Comment